Mediakompasnews.Com – Kota Sukabumi- Paguron Pencak silat Kota Sukabumi, dalam acaranya yang bertempat di Oasis berlangsung sangat meriah.
(20/11/2024)
Acara tersebut dihadiri juga oleh calon Walikota Sukabumi nomer urut 03 Bapak H. Muraz, dalam kesempatan tersebut H. Muraz menyampaikan kesenian beladiri pencak silat harus di junjung tinggi, dan sudah menjadi tradisi kesenian tatar sunda,” Ungkapannya
Dalam gelaran acara tersebut di pimpin juga oleh para pelatih juga pengurus paguyuban pencak silat dari Kota Sukabumi.
Antuasias warga dalam acara tersebut khususnya anak-anak sangat berminat untuk belajar bela diri pencak silat yang sudah menjadi tradisi di tatar sunda ini.
Semoga anak-anak bisa berlatih mewujudkan prestasi lebih baik untuk masa depan yang akan datang.
“Kami mohon kepada pemerintah Kota Sukabumi bisa lebih memfasilitasi paguron pencak silat agar bisa mewujudkan prestasi anak-anak yang lebih baik untuk menuju masa depan yang lebih mapan, semoga pemerintah setempat bisa memberikan dukungan, motivasi, bagi anak-anak yang aktif berlatih du paguron Kota Sukabumi khususnya,”Ucap pelatih
Penulis: Hary